Jumat, 11 Januari 2013

Power Point Analisi Real


Sistem Bilangan Real
Definisi:
Sistem bilangan R adalah suatu sistem aljabar yang terhadap operasi penjumlahan (+) dan operasi perkalian (*) mempunyai sifat-sifat sebagai berikut:
1. Tertutup
2. Asosiatif
3. Distributif
4.Mempunyai elemen satuan
5. Mempunyai elem invers,
dsb.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar